Posted by Ahmad
Posted on Februari 03, 2019
with No comments
Film ini merupakan spin-off dari film 'Danur', diceritakan tokoh Asih meninggal dengan cara tragis dan tidak wajar. "Asih" (Shareefah Daanish) perempuan malang itu mengakhiri hidup karena banyaknya kejadian naas yang menimpanya. Dia diusir dari rumah oleh ibu dan bapaknya, karena seorang laki-laki menghamilinya namun lari dari tanggung jawab. Keluarga Asih jelas tidak akan menerima anak Asih yang baru lahir, karena dianggap sebagai aib keluarga. Semua orang kampung mencemooh Asih, tidak ada satupun yang membelanya, hingga semua hal itu membuat Asih menjadi gila dan kemudian tega membunuh anaknya. Asih menanggung kesedihan dan marah hingga akhir hayatnya. Dia pergi dengan tidak tenang malam itu.
LINK DOWNLOAD
0 komentar:
Posting Komentar